PERADABAN ISLAM CORDOBA (TUNTAS)


Islam Cordoba di Granada (foto dari letslearnspanish.co.uk)
Periode Khilafah atau Masa keemasan Islam di Andalusia di juga terdapat pada masa kekuasaan Khalifah An-Nashir Lidinillah (Abdurrahman III) berakhir pada tahun 366 H / 976 M. Pada saat itu, seni bahasa sangat erat kaitannya dengan perkembangan bahasa. Sedangkan kemajuan bahasa mengikuti kemajuan andaulusia, Kemashuran Seni dan Sastra, sampai pada puncak kejayaannya.

Ia berhasil menggali sumber daya manusia dan berhasil menciptakan kondisi yang tentram dan damai, dengan tingkat Islamisasi Kebudayaan yang maksimal, pada masanya tercatat seorang penyair terkenal Ibnu Abd Rabbani (860-940 M) dengan kemahiran yang dimiliki di bidang sastra dan  ia menjadi penyair kesayangan Khalifah.
           
Ada beberapa aspek yang membangkitkan peradaban Cordoba Pertama, keindahan Alam raya Andalusia, cuaca dan udaranya yang sejuk, tanah serta tamannya yang hijau. Hal ini sangat banyak sekali memberikan pengaruh terhadap peradaban daratan Andalusia.  Kedua, adanya rasa persaingan Dinasti dengan Timur.

Nex 1  2  3
Comments
0 Comments